Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

SPY SHOT: KIA Telluride Facelift

KIA Telluride facelift menampakkan dirinya untuk pertama kali.
Berita
Selasa, 27 Juli 2021 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

KIA Telluride facelift menampakkan dirinya untuk pertama kali. Tentu mobil ini masih ditutupi oleh stiker kamuflase meski mobil ini cukup terlihat beberapa detil menarik.

Seperti bagian depannya, emblem KIA baru terpampang cukup jelas di bagian grillnya. Dan ntuk bagian lainnya, mobil ini terlihat memiliki lampu proyektor berpadu dengan Daytime Running Light LED dibawahnya yang terlihat cukup unik.

Tidak hanya itu, desain bempernya juga terlihat cukup agresif dengan penggunaan dua buah lubang angin di bagian sisinya.  Sayangnya bagian lain tidak berhasil tertangkap kamera.

KIA Telluride merupakan SUV besar yang berbagi basis dengan Hyundai Palisade. Mobil ini dirumorkan akan masuk ke tanah air meski masih belum diketahui kapan. Mobil ini sedikit berbeda dengan Palisade, karena mobil ini mengandalkan mesin bensin V6 berkapasitas 3.800 cc yang memproduksi tenaga 291 dk.


Tags Terkait :
KIA Telluride
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Inilah 10 Pabrikan Yang Paling Banyak Melakukan Recall di 2024

Recall biasa dilakukan pabrikan apabila mobil yang diproduksi suatu pabrikan mengalami masalah atau malfungsi. Mau tahu 10 brand paling banyak melakukan recall di 2024? Ini dia

10 bulan yang lalu


Berita
KIA Recall Telluride Karena Gampang Terbalik Saat Diparkir, Kok Bisa?

Ada masalah pada poros tengah Telluride menurut NHTSA.

1 tahun yang lalu

Berita
Kia EV9 Sabet Titel World Car Of The Year 2024

Kia EV9 resmi menjadi pemenang World Car Awards 2024.

1 tahun yang lalu

Berita
Di Luar Dugaan, Ternyata KIA Ini Yang Paling Laris di Amerika Serikat

KIA berhasil meningkatkan penjualan tahunannya pada tahun ini. Ada model yang tidak diduga-duga menjadi tulang punggung penjualan di negeri Paman Sam.

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Veloz Hybrid EV Lintas Nusa Tuntas, Tempuh 7.000 km Non Stop

Veloz Hybrid EV Lintas Nusa resmi capai garis finish di Medan Sumatera Utara.

8 menit yang lalu


Berita
Banyak BMW Stok Lama Belum Terjual, Diskonnya Sampai Rp 1 Miliar

Kami sempat menyusun artikel tentang EV asal Eropa baru yang dijual dengan potongan harga yang cukup besar. Salah satunya BMW ini.

1 jam yang lalu


Berita
Honda ‘Jazz’ Terbaru Rilis Di Tiongkok, Harganya Tidak Sampai Rp 200 Juta

Karena jumlah produksinya juga tidak banyak, sepertinya tidak akan kembali dipasarkan lagi di Indonesia.

1 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

11 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

15 jam yang lalu