Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

PPKM Darurat, Ada Penyekatan Di Kawasan Puncak Dan Pintu Tol Bogor

Titik penyekatan tersebut berlaku untuk kendaraan yang tidak berplat F (Residen Bogor Raya). Nantinya petugas akan memutar balik kendaraan yang akan masuk ke wilayah Bogor dari titik penyekatan terseb
Berita
Rabu, 7 Juli 2021 14:40 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dengan adanya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Jawa-Bali pada tanggal 3-20 Juli  maka sederet titik penyekatan pun dihadirkan. Tak terkecuali di wilayah Bogor, Jawa Barat yang notabene menjadi kawasan penyangga ibukota.

Dalam keterangannya, titik penyekatan tersebut berlaku untuk kendaraan yang tidak berplat F (Residen Bogor Raya). Nantinya petugas akan memutar balik kendaraan yang akan masuk ke wilayah Bogor dari titik penyekatan tersebut.

Diantaranya titik masuk di sekitaran Puncak. Termasuk jalur alternatif Bukit Pelangi. Lalu kawasan Cibinong seperti Jalur Cikempong-Stadion Pakansari dan Simpang Sentul-Stadion Pakansari Cibinong.

Bahkan mulai hari ini, Rabu (7/7) pukul 06.00, penyekatan juga dilakukan pada enam pintu tol sebagai akses keluar-masuk Kota Bogor.

BACA JUGA

"Pola pembatasan Mobilisasi Masyarakat dalam rangka PPKM darurat, silahkan disimak untuk teknis dilapangan petugas akan memfilter pergerakan masyarakat sesuai dengan Urgensi yang telah ditetapkan dalam peraturan PPKM darurat (Sektor Kritikal, Sektor Esensial, Non esensial maupun Sektor Khusus), Kegiatan dimulai pukul 06.00 Wib," tulis pernyataan pihak Satlantas Polresta Bogor Kota.

Berikut Titik Penyekatan Di Bogor

Titik Sekat:
1. Keluar Pintu Tol/Baranangsiang
2. Simpang Ciawi
3. Simpang Salabenda
4. Simpang Pomad
5. Simpang Dramaga
6. Stasiun Bogor

Check point
1. Simpang Ekalokasari
2. Simpang Baranangsiang
3. Simpang BTM
4. Simpang Jembatan Merah
5. Simpang Veteran
6. Simpang Air Mancur

Titik Penutupan Jalur
1. Keluar Tol Bogor dari Ciawi
2. Keluar Tol BORR dari Sentul


Tags Terkait :
PPKM Darurat Titik Penyekatan Bogor Lalu Lintas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Nggangur Tak Terpakai Selama PPKM, Mobil Butuh Dipanasi?

Mobil sehat hanya butuh dipanaskan sekali seminggu selama 10 hingga 15 menit

4 tahun yang lalu


Berita
PPKM Level 2, Ketahui Kawasan Ganjil Genap

Jakarta kembali memasuki PPKM level 2. Namun demikian titik ganjil genap tetap berlaku. Berikut lokasinya

3 tahun yang lalu


Berita
Pembatasan Jalur Di Jakarta Kembali Diberlakukan. Berikut Daftar Jalur Yang Diblokir Polisi

Salah satu upaya antipasi penyebaran Covid-19 di Ibukota, Polda Metro Jaya mulai memberlakukan pembatasan mobilitas di sejumlah ruas jalan.

3 tahun yang lalu


Tips
Masih Gunakan Aki Basah Di Mobil Anda, Begini Cara Merawatnya

Aki kering atau yang biasa disebut dengan MF (Maintenance Free) mulai merambah di pasaran.

3 tahun yang lalu


Berita
Selisih 20 Juta Pemilik Dapat PTO Dan Aksesori Lain Di Fighter Mining Spec

Dibuat berdasarkan kebutuhan pasar, Fuso Fighter ini siap digunakan di pertambangan, dilengkapi dengan Power Take Off (PTO) sebagai kelengkapan standar.

4 tahun yang lalu


Tips
Tips Merawat Mobil Selama PPKM Ala Daihatsu

Pemerintah telah mengeluarkan kebijakan perpanjangan PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) hingga 9 Agustus 2021.

4 tahun yang lalu


Berita
PPKM Diperpanjang, Gerbang Tol Dioperasikan Terbatas Khusus Logistik

Pelaksanaan pembukaan gerbang tol akan secara terbatas dalam rangka menjamin kelancaran suplai logistik khususnya di Provinsi Jawa Tengah dan Jawa Timur.

4 tahun yang lalu


Berita
Dealer Hino Tetap Beroperasi Selama PPKM, Tapi Tidak Menjual Unit!

Selama PPKM layanan bengkel resmi Hino tetap beroperasi, namun dengan kapasitas terbatas sesuai peraturan yang berlaku.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

9 menit yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

54 menit yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

15 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

16 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

16 jam yang lalu