Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Perbedaan Fitur Toyota Raize Dengan Daihatsu Rocky

Daihatsu Rocky dan Toyota Raize resmi melenggang di Indonesia.
Berita
Minggu, 2 Mei 2021 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Daihatsu Rocky dan Toyota Raize resmi melenggang di Indonesia. Mobil ini hadir sebagai crossover yang memboyong beberapa fitur sakti.

Sebelum membagas fitur, kedua mobil ini memiliki perbedaan di bagian eksterior. Pada bagian depannya, Rocky hadir dengan grill berdimensi besar sedangkan Raize punya grill yang minimalis. Beberapa bagian lainnya tidak terdapat perbedaan yang signifikan.

Lantas, tentunya Toyota Raize yang hadir dengan banderol harga yang lebih mahal ternyata punya beberapa fitur yang tidak dimiliki oleh Daihatsu Rocky begitupun sebaliknya.

Berikut adalah daftar perbedaan fitur antara Raize dan Rocky pada tipe tertingginya

Paddle Shift:

Toyota Raize: ada

Daihatsu Rocky: tidak ada

Cruise Control:

Toyota Raize: ada

Daihatsu Rocky: tidak ada

Adaptive Cruise Control:

Toyota Raize: ada

Daihatsu Rocky: tidak ada

Rear Cross Traffic Alert:

Toyota Raize: ada

Daihatsu Rocky: tidak ada

Blind Spot Monitoring:

Toyota Raize: ada

Daihatsu Rocky: tidak ada

Apple Car Play dan Android Auto

Toyota Raize: tidak ada

Daihatsu Rocky: ada


Tags Terkait :
Toyota Raize Daihatsu Rocky
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

VIDEO: Crash Test Suzuki Fronx Hanya Dapat Bintang Satu Di ANCAP

Suzuki Fronx telah menjalani crash test di lembaga uji tabrak Australia, yakni ANCAP. Begini hasilnya

Berita | 16 jam yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga Mini SUV (Desember 2025)

Selain segmen compact SUV, mini SUV kini juga mulai ramai pemainnya

1 hari yang lalu

Berita
Daihatsu Serahkan 3 Unit Pertama Rocky Hybrid di GJAW 2025

Daihatsu resmi menyerahkan unit Rocky Hybrid pertama di GJAW 2025. Simak spesifikasi, fitur e-Smart Hybrid, dan harga Daihatsu Rocky Hybrid yang mulai Rp 299 jutaan.

4 hari yang lalu


VIDEO: Crash Test Suzuki Fronx (ASEAN NCAP)

Suzuki Fronx telah menjalani tes tabrak yang dilakukan oleh ASEAN NCAP. Ini hasilnya.

Crash Test | 1 minggu yang lalu


Berita
Deretan Promo Spesial dari Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC di GIIAS Makassar 2025

Berbagai merek otomotif menghadirkan promo spesial di ajang GIIAS Makassar 2025. Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC menawarkan beragam program penjualan menarik dengan bonus eksklusif.

2 minggu yang lalu


Berita
Toyota Tawarkan Banyak Promo dan Hadiah Menarik di GIIAS Makassar 2025

Toyota tampil total di GIIAS Makassar 2025 dengan booth terbesar dan tema “Toyota Ada Untuk Indonesia”, hadirkan line-up unggulan dan promo spektakuler.

2 minggu yang lalu


Berita
Beberapa Penyegaran Daihatsu New Rocky Yang Bikin Lebih Sporty, Harga Rp 228 Jutaan

Daihatsu resmi menghadirkan model terbaru dari Daihatsu Rocky. Berikut detail ubahannya.

2 bulan yang lalu


Berita
Toyota Bikin Regulasi Baru Cegah Skandal Kesalahan Uji Mutu

Setiap proses diketahui langsung oleh direksi.

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

9 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

10 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

11 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

12 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

15 jam yang lalu