Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Perang 1.000 cc Turbo, Lebih Bertenaga Raize-Rocky Atau Magnite?

Raize-Rocky bakal menjadi bintang di tahun ini.
Berita
Selasa, 27 April 2021 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Raize-Rocky bakal menjadi bintang di tahun ini. Kedua mobil ini bakal mengisi segmen Mini SUV di Indonesia.

Lantas, ada beberapa rival berat yang bakal ditemui oleh Raize dan Rocky. Di antaranya Nissan Magnite, KIA Sonet, hingga Suzuki Ignis.

Namun, jika dilihat dari spesifikasi mesin, Raize-Rocky bakal memiliki kemiripan dengan Nissan Magnite. Apa benar?

Ya. Baik Toyota Raize, Daihatsu Rocky, dan Nissan Magnite dilengkapi dengan mesin berkapasitas 1.000 cc 3 silinder turbo. Dan, semua model ini memiliki penggerak roda depan serta bertransmisi CVT.

Lantas, secara figur tenaga, siapa yang memiliki tenaga terbesar?

Nissan Magnite dilengkapi dengan mesin 1.000 cc 3 silinder turbo dengan tenaga sebesar 100 dk serta torsi 160 Nm. Sedangkan, Raize dan Rocky berbekal mesin yang sama-sama 1.000 cc 3 silinder namun output tenaganya berbeda. 1KR-VET ini memiliki tenaga 97 dk serta torsi 140 Nm. Artinya, secara tenaga Raize dan Rocky memiliki tenaga yang lebih kecil dibandingkan Nissan Magnite.

Namun, gelontoran tenaga bukan menjadi patokan performa ketiga model ini. Tentu kami akan mereview secara lengkap Toyota Raize dan Daihatsu Rocky hanya di youtube channel serta website OtoDriver.


Tags Terkait :
Toyota Raize Daihatsu Rocky Nissan Magnite
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

VIDEO: Crash Test Suzuki Fronx Hanya Dapat Bintang Satu Di ANCAP

Suzuki Fronx telah menjalani crash test di lembaga uji tabrak Australia, yakni ANCAP. Begini hasilnya

Berita | 1 hari yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga Mini SUV (Desember 2025)

Selain segmen compact SUV, mini SUV kini juga mulai ramai pemainnya

1 hari yang lalu

Berita
Daihatsu Serahkan 3 Unit Pertama Rocky Hybrid di GJAW 2025

Daihatsu resmi menyerahkan unit Rocky Hybrid pertama di GJAW 2025. Simak spesifikasi, fitur e-Smart Hybrid, dan harga Daihatsu Rocky Hybrid yang mulai Rp 299 jutaan.

4 hari yang lalu


VIDEO: Crash Test Suzuki Fronx (ASEAN NCAP)

Suzuki Fronx telah menjalani tes tabrak yang dilakukan oleh ASEAN NCAP. Ini hasilnya.

Crash Test | 1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

1 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

3 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

5 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

6 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

7 jam yang lalu