Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Nissan Dan Mitsubishi Bahu Membahu Bikin Mobil Micro EV. Harga Terjangkau

Jepang bukan negeri yang ramah pada mobil listrik
Berita
Jumat, 12 Maret 2021 06:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Jepang boleh jadi negeri produsen mobil paling berpengaruh di muka bumi, namun pada kenyataannya ‘saudara tua’ kita ini termasuk sulit untuk menerima kehadiran mobil listrik.

Jika dibandingkan komposisi antara mobil listrik dan mobil konvesional terdapat gap yang cukup besar antara keduanya. Berbagai pihak mengatakan bahwa harga mobil listrik yang terlalu tinggi yang membuat orang Jepang enggan mengubah seleranya dari mobil konvensional ke listrik.

Namun bisa saja hal ini akan bergeser jika harga mobil EV lebih bersahabat. Salah satu upaya ditempuh oleh Nissan dan Mitsubishi untuk membuat mobil micro EV dengan harga kurang dari 2 juta Yen atau sekitar Rp 264 jutaan.

Seperti dilansir TheDriven, mobil tersebut dirancang sebagai mobil perkotaan dengan jarak tempuh pendek sekitar 200 km. Sehingga penggunaan baterai berjangkauan rendah untuk menekan harga jual dapat dilakukan.

BACA JUGA

Tapi bisa saja banderol mobil tersebut bisa berkurang hingga menjadi 1 jutaan yen atau sekitar Rp 132, jutaan khususnya untuk kota seperti Tokyo. Hal ini disebabkan pemerintah kota Tokyo telah menaikkan subsidi pembelian mobil listrik mini dari 300.000 yen (sekitar Rp 37 juta ) menjadi 450.000 yen (sekitar Rp 60 jutaan) pada tahun fiskal 2021/2022.

Jika demikian maka potensi pasar mobil EV mini ini cukup menjanjikan dan setidaknya bisa terserap pada segmen Kei-car yang menjadi terkenal sebagai mobil jarak pendek di Jepang.


Tags Terkait :
Nissan Mitsubishi EV
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Nissan Enggan All New Livina Disamakan Dengan Xpander

PT Nissan Motor Indonesia menyebut kedua mobil tersebut merupakan produk yang berbeda.

6 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Tak Anggap Livina Sebagai Kompetitor

Kehadiran Livina justru menjadi nilai positif bagi Xpander. Dari sisi Mitsubishi, keberadaannya karena semakin memperluas pilihan bagi Xpander.

6 tahun yang lalu


Komparasi
Komparasi Ground Clearance 7 LMPV 2019

Mitsubishi Xpander, All New Nissan Livina dan Wuling Confero hadir sebagai juara dengan ground clarance 205 mm.

6 tahun yang lalu


Berita
Nissan Belum Mau Ekspor All New Livina. Jaga-jaga Inden Membludak?

Tak menutup kemungkinan, Livina akan susul Xpander untuk ekspor Livina.

6 tahun yang lalu


Komparasi
Perbedaan Fisik Mitsubishi Xpander Dengan All New Nissan Livina

Walau disemai dengan bibit yang sama, namun Nissan tetap ingin tampil beda.

6 tahun yang lalu


Daftar Harga
Inilah Biaya Servis Berkala Wuling Confero Hingga 50.000 KM

Tak hanya harga jualnya murah, ternyata biaya servis Wuling Confero juga tergolong murah.

7 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Percaya Diri Small MPV-nya Berpenggerak Roda Depan

Banyak yang mempertanyakan mengapa Small MPV Mitsubishi berpenggerak roda depan, ini terkait kehandalannya untuk mengangkut 7 penumpang yang harusnya diemban mobil RWD.

8 tahun yang lalu


Berita
Nissan Grand Livina Generasi Ke-3 Paling Cepat Hadir 2018

Nissan Grand Livina generasi terbaru hadir paling cepat tahun depan. Apakah benar berbagi basis dengan Mitsubishi XM? Ini kata Nissan Indonesia.

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

3 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

5 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

7 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

8 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

9 jam yang lalu