Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Land Cruiser 300 Hadir 9 Juni 2021

Land Cruiser 300 meluncur 9 Juni 2021
Berita
Rabu, 2 Juni 2021 08:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Bukan isapan jempol bahwa Land Cruiser 300 akan hadir dalam waktu dekat ini. Bahkan kami dipastikan debut internasionalnya akan  terjadi pada 9 Juni 2021 dan disiarkan langsung untuk dilihat seluruh dunia.

Sejauh ini Toyota hanya membagikan klip pendek berdurasi enam detik mengenai hajatan kehadiraan generasi terbaru SUV bersasis tangga ini. Tak banyak yang dapat digali dari video berdurasi pendek tersebut dan nampaknya Three ovale masih menjaga keingintahuan publik pad a produk legendaris ini.

Rumor terbesar dari model baru ini adalah dipangkasnya mesin V8 baik bensin maupun diesel dari engine bay. Enyahnya mesin V8 ini oleh beberapa pihak terutama penggemar Land Cruiser  masih cukup disayangkan. Dapat dikatakan bahwa baik mesin bensin ataupun diesel merupakan salah satu mesin terbaik yang pernah dibikin Toyota.

Sebagai gantinya adalah mesin bensir dan diesel V6 Turbo yang diilustrasilan mampu menghadirkan konsumsi bahan bakar lebih baik. Gambarannya, mesin bensin baru ini mampu mencetak daya 414 PS dan torsi 650 Nm, sedangkan versi penenggak solarnya di angka 305 PS dan torsi 700 Nm.

BACA JUGA

Land Cruiser 300 ini akan punya empat varian yakni GX/GX.R, VX/VX.R, ZX dan GR Sport. Di manan varian GR Sport ditempatkan sebagai kasta tertingginya.

Kita tunggu tanggal mainnya.


Tags Terkait :
Land Cruiser SUV
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Nissan Patrol Segera Meluncur Di Indonesia, Harga Jauh Lebih Murah Dari Land Cruiser 300

Masih mengacu pada situs samsat-dki-jakarta.go.id, harga Patrol akan jauh di bawah rival bebuyutannya dari Toyota yakni Land Cruiser 300.

1 bulan yang lalu


Van
Toyota HiAce “Hidrogen” Mulai Tes Di Australia

Upaya ‘jalan tengah’ Toyota di tengah tren EV

2 tahun yang lalu


Berita
Orang Nomor Satu SUMUT Curhat Pesan Land Cruiser Tak Kunjung Datang

Peminat Land Cruiser di Indonesia sangat banyak membuat mobil tersebut mengalami inden hingga 3 tahun. Bahkan orang nomor satu Sumatera Utara juga merasakan inden yang lama.

3 tahun yang lalu


Berita
Hanya Land Cruiser 300 Diesel Yang Masuk Indonesia, Ini Pertimbangannya

Penerapan regulasi Euro 4 April nanti menguatkan tekat Toyota untuk memasarkan Land Cruiser 300 bermesin diesel

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

17 menit yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

1 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

2 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

17 jam yang lalu