Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ini Perbandingan Harga Honda Setelah PPnBM 50%

Terdapat kenaikan harga setelah 1 Juni 2021
Berita
Kamis, 3 Juni 2021 09:30 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Lembaran korting PPnBM memasuki babak kedua, di mana per 1 Juni 2021, relaksasi pajak barang mewah tersebut tak lagi 100 % melainkan tinggal 50%. Relaksasi ini dinikmati oleh produk dengan kapasitas mesin sampai dengan 1.500 cc dan punya kandungan lokal 70%.

Honda menjadi salah satu produk nasional yang terpengaruh oleh kebijakan tersebut, di mana beberapa produk yang dirakit di dalam negeri.

Terdapat perbedaan harga yang cukup lumayan jika dibandingkan setelah PPnBM 100% dan PPnBM 50%.

Perubahan aturan relaksasi pajak ini berimbas pada kenaikan harga Honda mulai dari Rp 5 jutaan.

BACA JUGA

PPnBM 100

PPnBM 50

Brio RS MT

 Rp  178.500.000

 Rp 184.900.000

Brio RS CVT 

 Rp 192.700.000

 Rp 200.300.000

Brio Urbanite MT

 Rp 185.800.000

 Rp 190.900.000

Brio Urbanite CVT 

 Rp 200.200.000

 Rp 205.800.000

City HB MT

 Rp 289.000.000

   Rp 299.000.000

City HB CVT  

 Rp 299.000.000

   Rp 309.000.000

HRV 1.5 S MT

 Rp  284.200.000

 Rp 296.600.000

HRV 1.5 S AT   

 Rp 294.000.000

 Rp 307.300.000

HRV 1.5 E  CVT

Rp  316.900.000

 Rp 330.500.000

HRV 1.5 E AT (SE)

 Rp 333.600.000

 Rp 348.700.000

BRV S MT

Rp  238.000.000

 Rp 247.300.000

BRV S AT

Rp 252.000.000

 Rp 262.800.000

BRV E AT

Rp 261.800.000

 Rp 272.800.000

BRV Prestige

Rp 277.600.000

 Rp 288.800.000

Mobilio S MT

Rp  196.100.000

 Rp 203.300.000

Mobilio E MT

Rp 215.500.000

 Rp 223.600.000

Mobilio E AT 

Rp 226.400.000

 Rp 234.200.000

Mobilio RS MT

 Rp  238.300.000

Rp 246.900.000

Mobilio RS AT

Rp.248.500.000

Rp 257.500.000


Tags Terkait :
PPnBM 50% Relaksasi Pajak Honda
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Dari Toyota Raize Sampai Mitsubishi Xpander, Dapati Diskon Besar di JAW 2022

Daihatsu Rocky, Daihatsu Terios, Daihatsu Xenia, Suzuki XL7, Suzuki Ertiga, Toyota Raize dan Toyota Avanza, hingga Mitsubishi Xpander GLS M/T dapati diskon besar di Jakarta Auto Week 2022.

3 tahun yang lalu


Berita
Ini Perbandingan Harga Honda Setelah PPnBM 50%

Terdapat kenaikan harga setelah 1 Juni 2021

4 tahun yang lalu


Berita
Masih Dapat Diskon Pajak, Ini Mobil Honda Terlaris Di Indonesia Sepanjang April 2021

Honda sukses mempertahankan tren penjualan positif mereka. Hal ini terbantu masih adanya diskon PPnBM 0 yang berlaku hingga akhir Mei ini.

4 tahun yang lalu


Berita
Dua Minggu Relaksasi PPnBM, Katrol Jualan Honda

Penjualan diharapkan meroket selama PPnBM dibebaskan

4 tahun yang lalu


Berita
Resmi, Mobil Baru Bebas Pajak Mulai Maret

Rencananya hal ini akan dimulai dari Maret dan nantinya relaksasi PPnBM diterapkan secara bertahap.

4 tahun yang lalu


Berita
Tanpa Relaksasi PPnBM, Toyota Alphard dan Voxy Dapati Potongan Hingga Rp 10 Juta

Bagi mobil yang tidak terkena keringanan PPnBM, para dealer mengakalinya dengan melakukan diskon potongan harga mobil Toyota terbaru.

4 tahun yang lalu


Berita
Bulan Madu EV CBU Bakal Habis, Pemerintah Bakal Kaji Ulang Insentif Kendaraan Elektrifikasi

Pemerintah makin serius menggenjot kendaraan berbasis elektrifikasi.

6 bulan yang lalu


Berita
Daihatsu Daftarkan 51 Varian Dari 5 Modelnya Untuk Menikmati Diskon PPnBM

Aturan terbaru mengenai diskon Pajak Penjualan atas Barang Mewah Ditanggung Pemerintah (PPnBM DTP)100 persen untuk kendaraan bermotor pada 2022 akhirnya diumumkan

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

2 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

4 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

6 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

7 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

8 jam yang lalu