Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Pelat Nomor, Riwayatmu Dulu Dan Kini

Sistem pelat nomor awalnya bertulis identitas pemilik dengan bentuk inisial ataupun nomor rumah
Berita
Kamis, 9 Januari 2020 15:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Pelat nomor merupakan bagian dari indentitas kendaraan. Rangkaian huruf dan angka yang tertera merupakan indentifikasi resmi (legal) terluar bagi sebuah kendaraan. Penggunaan pelat nomor kendaraan ini sudah menjadi mandatory di semua negara di dunia.

Lalu siapa dan di manakah pengguna pelat nomor pertama di kolong jagat ini?

Seperti dilansir Quora.com, Prancis diketahui negara pertama yang memperkenalkan pelat nomor, tepatnya pada 14 Agustus 1892. Langkah negeri asal Napoleon Bonaparte ini, diikuti Jerman pada 1896. Saat itu fungsi pelat nomor merupakan identitas yang bertuliskan inisial ataupun nomor rumah pemilik.

Belanda melangkah lebih jauh lagi dengan melakukan register secara nasional di tahun 1898. Penomoran pada kendaraan yang saat itu didominasi pedati dan kereta kuda, secara resmi dikeluarkan oleh otoritas di Belanda saat itu.

BACA JUGA

Untuk pertama kalinya kode huruf dan angka dipakai sebagai petunjuk daerah di mana kendaraan tersebut berasal.

Jika kini plat nomor menggunakan bahan dari pelat besi atau aluminium, dulu bahan yang dipakai untuk pelat nomor antara lain, porselen, kardus, kulit atau tembaga. Bahkan tangkai kedelai yang dipres, juga sempat menjadi bahan pelat nomor yang resmi digunakan.

Sementara, penggunaan pleat nomor di Indonesia merupakan penerapan dari zaman kolonial Belanda, di mana kodenya menunjukkan daerah asal berupa wilayah keresidenan yang ada di Indonesia ketika itu.


Tags Terkait :
Plat Nomor Register Plat Sistem Penomoran Plat Indonesia
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Nantinya Plat Nomor Bisa Pakai Nama Pemilik, Asal Bayar

Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Irjen Firman Shantyabudi berencana akan menggunakan susunan huruf menyerupai nama seseorang sebagai pelat nomor kendaraan.

2 tahun yang lalu


Berita
Ada Aturan Ketat untuk Mendapatkan Pelat Nomor Khusus

Kendaraan yang kerap dianggap sebagai mobil dengan plat nomor "dewa" akhirnya dihentikan

2 tahun yang lalu


Berita
Tidak Akan Ada Lagi Mobil dengan Pelat RF di Indonesia

Akan ada nomor rahasia bagi kendaraan yang sebelumnya memang berhak menggunakan pelat nomor RF.

2 tahun yang lalu


Berita
Selain Diberi Tindakan Hukum, Pelat RF Bisa Kena Sanksi Sosial Publik

Di kalangan masyarakat sendiri mobil dengan pelat RF selalu dinilai arogan, kerena selalu meminta jalan padahal tidak ada kepentingan.

2 tahun yang lalu


Berita
Kapolri Akan Tertibkan Kendaraan Pelat RF

Kendaraan dengan kode RF kerap dianggap sebagai plat nomor "dewa".

3 tahun yang lalu


Berita
Mantap, Polisi Tindak Tegas Pelanggaran Yang Dilakukan Fortuner dengan Plat Nomor RFY

Tak hanya ditilang, namun juga dicabut penggunaan plat 'istimewa'nya

3 tahun yang lalu


Berita
Mobil Pelat RF Arogan, STNK Akan Dicabut saat Operasi Patuh Jaya

Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo mengatakan pihaknya akan melakukan penindakan kepada pemilik pelat-pelat khusus .

3 tahun yang lalu


Berita
Masyarkat Umum Bisa Miliki Pelat Nomor Berseri RF

Masyarakat dapat memperoleh dan memasang pelat nomor kendaraan RF asalkan mampu membayar penerimaan negara bukan pajak.

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

57 menit yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

1 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

16 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

17 jam yang lalu