Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Nikmati Penawaran Menarik Mazda Di Penghujung Tahun 2020 Ini

Mazda Indonesia dengan dukungan Dealer resminya mulai Senin (7/12) hingga Minggu (27/12) mengadakan pekan penjualan spesial bagi para penggemar dan pecinta Mazda di Indonesia
Berita
Senin, 7 Desember 2020 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mazda Indonesia dengan dukungan Dealer resminya mulai Senin (7/12) hingga Minggu (27/12) mengadakan pekan penjualan spesial bagi para penggemar dan pecinta Mazda di Indonesia, khususnya di kota Jakarta dan Tangerang.

Pekan penjualan special dengan thema “Mazda White December” ini akan memberikan penawaran menarik bagi pembelian selama masa promo di beberapa pusat perbelanjaan ternama.

Pameran “Mazda White December” berlangsung di pusat-pusat perbelanjaan terkemuka di Jakarta dan Tangerang :

Pada kesempatan kali ini, PT EMI menawarkan program penjualan special berupa Cashback lebih besar untuk warna-warna special yaitu Putih dan Silver. Selain itu pembeli juga dapat menikmati bunga 0% hingga 3 tahun* dan juga program 5 years warranty*, sehingga pemilik Mazda nantinya akan mendapatkan perlindungan maksimal selama berkendara dengan Mazda.

Dalam Mall Exhibition kali ini, PT EMI juga menampilkan beberapa produk andalan Mazda, mulai dari kelas Small Hatch-back yaitu Mazda2, Medium Hatch-back yaitu Mazda3, Small Cross-Over New Mazda CX-3 dan tentunya Medium SUV andalan yaitu Mazda CX-5. Pada kesempatan ini pengunjung dapat mengetahui langsung keunggulan teknologi SKYACTIV khas Mazda, yang mampu memberikan penghematan bahan bakar, keramahan lingkungan, jaminan keselamatan terbaik,


Tags Terkait :
Mazda White December
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Nikmati Penawaran Menarik Mazda Di Penghujung Tahun 2020 Ini

Mazda Indonesia dengan dukungan Dealer resminya mulai Senin (7/12) hingga Minggu (27/12) mengadakan pekan penjualan spesial bagi para penggemar dan pecinta Mazda di Indonesia

4 tahun yang lalu


Berita
Gaikindo Jakarta Auto Week 2024 Jadi Angin Segar, Banyak Promo Dan Diskon

GJAW diharap bisa menggairahkan penjualan otomotif Indonesia, khususnya di pasar domestik. Diharapkan peserta pameran ini  dapat memberikan promo menarik hingga diskon

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Terbaru (Februari 2020)

Segmen Compact SUV kini menjadi ramai penghuninya.

5 tahun yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

58 menit yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

1 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

2 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

3 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

18 jam yang lalu