Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Bronco Kantongi 190 ribu Pemesan, Model Wildtrack Paling Populer

Model 4 pintu paling popular dengan kuasai 2/3 pemesanan
Berita
Rabu, 28 Oktober 2020 10:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Kehadiran Ford Bronco memberikan warna tersendiri bagi industry otomotif khususnya di Amerika Serikat. Kemunculannya mengingatkan kehebohan yang dulu pernah terjadi saat Mustang pertama kali diluncurkan pada pertengahan 60-an. Saat itu pasar cukup antusias merespons kehadiran Mustang dan bahkan orang rela mengantri di dealer-dealer Ford untuk melakukan reservasi. Ford dikabarkan cukup kuwalahan untuk memenuhi permintaan yang ada waktu itu.

Saat ini Ford seolah mengalami dejavu, di mana pasar begitu antusias untuk mendapatkan Bronco. Seperti dilansir oleh carscoops.com, sampai berita ini diturunkan, pabrikan blue oval ini telah menerima 190 ribu pemesanan, secara online.

Menurut manager pemasaran Ford AS, Mark Grueber, mengungkapkan bahwa pemesanan terbesar merupakan tipe Wildtrak dengan 26% pemesanan, Badlands dengan 20% reservasi, dan sisanya 54% terdiri atas model base, Big Bend, Black Diamond, Outer Banks dan First Edition.

“Bronco empat pintu menjadi model yang paling populer dengan dua pertiga pemegang reservasi, dengan sisanya memilih dua pintu,” ungkap Grueber. Pilihan mesin yang paling populer jatuh pada model mesin V6 2,7 liter dan hanya 10 persen pemesan yang memilih empat silinder model base  dengan transmisi manual.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Ford Bronco Suv
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ford Kembali Laris, Inilah Model-Model Yang Diminati

Di negeri asalnya Ford mereka sukses mendulang banyak keuntungan. Model apa saja yang menjadi favorit?

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Bahan Baku Kian Mahal, Ford Katakan Mustang Mach-E Tak Lagi Menguntungkan

Kelangkaan material memicu meroketnya harga jual kendaraan

3 tahun yang lalu


Berita
Ford Siap Kolaborasi Dengan BYD Demi Pasokan Baterai Mobil Hybrid Mereka

Ford Motor Company dikabarkan tengah bernegosiasi dengan BYD untuk menjalin kemitraan terkait pasokan baterai.

1 hari yang lalu


Berita
Dampak Perang Tarif, Ford Stop Kirim Mobil Ke China

Ford sebagai produsen besar AS pun akhirnya mengumumkan telah menghentikan pengiriman produk SUV, pikap dan mobil sport buatan AS ke China.

7 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

40 menit yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

15 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

15 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

16 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

17 jam yang lalu