Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Calya Sigra Facelift Segera Meluncur, Apa Kabar Harga Bekasnya?

Model faceliftnya meluncur minggu depan, dan seperti inilah pantauan harga bekasnya.
Berita
Rabu, 11 September 2019 13:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Duo Calya Sigra tergolong cukup ‘sakti’ dalam hal harga jual kembali. Di pasar mobil bekas si kembar yang meluncur sejak 2016 silam ini tergolong punya harga yang cukup stabil dan tidak banyak mengalami penurunan harga yang cukup drastis.

Apakah kestabilan harga tersebut akan terkoreksi setelah model faceliftnya muncul pekan depan (16/9)?

“Sejauh ini belum ada pergerakan berarti untuk unit bekasnya. Tapi kondisi bisa saja sebaliknya, terlebih jika ada promo yang berhubungan dengan diskon,” terang Jafar Umar dari Restu Motor di bilangan Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat.

“Keduanya masih menjadi incaran di pasar mobil bekas karena relatif terjangkau, irit dan MPV 7 seater,” lanjut pria yang sudah 20 tahun bergelut dalam jual beli mobil bekas ini. “Khusus untuk Sigra, varian dengan mesin 4 silinder 1.200 cc menjadi primadona, sedangkan versi mesin 3 silinder 1.000 cc tergolong kurang peminat dan populasinya pun banyak,” sambungnya.

BACA JUGA

Sebagai perbandingan, saat ini harga Toyota Calya baru (non facelift) dibanderol Rp 138,85 juta hingga Rp 156,4 juta. di angka  dan Daihatsu Sigra 1.2 L mulai di angka Rp 132,25 hingga 137,75 juta.

Berikut harga bekas Calya-Sigra

2016

Calya MT            : Rp 100 hingga 105 jutaan

Calya AT             : Rp 105 hingga 110 jutaan

Sigra MT 1.2 L    : Rp  95 hingga 100 jutaan

Sigra AT 1.2 L    : Rp 100 hingga 105 jutaan

2017

Calya MT            : Rp 105 hingga 110 jutaan

Calya AT             : Rp 110 hingga 115 jutaan

Sigra MT 1.2 L    : Rp 100 hingga 105 jutaan

Sigra AT 1.2 L    : Rp 105 hingga 110 jutaan

2018

Calya MT            : Rp 110 hingga 115 jutaan

Calya AT             : Rp 115 hingga 120 jutaan

Sigra MT 1.2 L    : Rp 105 hingga 110 jutaan

Sigra AT 1.2 L    : Rp 110 hingga 115 jutaan


Tags Terkait :
Toyota Calya Daihatsu Sigra Mobil Bekas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Raport LCGC Di 2025, Produksi Turun Drastis

Produksi LCGC dari Januari - November 2025 lebih kecil dibandingkan periode yang sama di 2024

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LCGC Terbaru (Desember 2025)

Segmen Low Cost Green Car (LCGC) kini masih diminati masyarakat karena harganya yang terjangkau, konsumsi BBM yang hemat, simpel dan ringkas untuk digunakan sehari-hari.

1 hari yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga LCGC Terbaru (Juli 2025)

Segmen Low Cost Green Car (LCGC) kini juga menjadi tren yang ramai diminati masyarakat

4 bulan yang lalu


Tips
Ada Paket Spontan Di Auto2000, Khusus Servis Mobil Yang Habis Masa Garansi

Bagi mobil yang odometernya di atas 50 ribu kilometer

5 bulan yang lalu


Berita
Ternyata Ini Alasan Mobil Modern Berdimensi Lebih Besar Dibanding Era 90-an

Mobil modern punya dimensi lebih besar dibandingkan dengan mobil lawas. Ini alasannya.

6 bulan yang lalu


Berita
Inilah 5 Mobil Terlaris Di Tempat Lelang, Avanza Mendominasi

Penjualan mobil seken meningkat mempengaruhi kenaikan jasa lelang mobil yang cukup signifikan.

7 bulan yang lalu

Tips
Males Ke Bengkel? Ada Servis Cepat Via Online Dari Toyota

Hanya bisa dipesan lewat daring dan satu hari sebelum masuk bengkel.

7 bulan yang lalu


Berita
Dianjurkan Menggunakan BBM RON 92 Malah Pakai RON 90, Catalytic Converter Bakal Boncos

Akan banyak masalah yang terjadi pada mobil Anda jika menggunakan RON yang tidak sesuai dengan anjuran pabrikan.

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

2 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

4 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

6 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

7 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

8 jam yang lalu