Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Punya Pabrik di Cikarang, Wuling Tertarik Ekspor ke Sekitar Indonesia

Dengan adanya pabrik di Indonesia, tentunya tak menutup kemungkinan Wuling mengekspor produknya ke negara-negara di Asia Tenggara.
Berita
Kamis, 15 Februari 2018 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Wuling masih tergolong sebagai brand baru asal Tiongkok yang makin meramaikan dunia otomotif Indonesia. Berbeda dengan pabrikan mobil asal Tiongkok yang sempat eksis di Indonesia, mereka memiliki pabrik perakitan sendiri seluas 60 Hektar yang terletak di Cikarang, Jawa Barat.

Dengan adanya pabrik perakitan ini, proses produksi mobil Wuling tentunya akan lebih ekonomis dan lebih cepat untuk didistribusikan ke tangan konsumen. Lantas adakah rencana Wuling untuk mengekspor produk yang dirakit di Indonesia ke negara-negara Asia Tenggara?

Cindy Cai selaku Vice President VSSM Wuling Motors menjelaskan bahwa pihaknya menginginkan hal tersebut di kemudian hari.

“Kita memang ada keinginan untuk mengekspor Wuling ke negara-negara lain di Asia Tenggara nantinya. Namun Wuling memang baru masuk ke Indonesia. Tentunya kebijakan tiap negara berbeda-beda,” pungkas Cindy ketika diwawancarai di Jakarta (8/2).

Ia juga menjelaskan bahwa Wuling masih mengutamakan kebutuhan masyarakat akan produk dan service alias layanan purnajual terbaiknya.

“Kita masih fokus untuk kebutuhan masyarakat Indonesia.Kita masih menggali apa yang dibutuhi oleh masyarakat Indonesia. Dan pastinya kita mau memberikan service dan produk yang terbaik,” jelasnya.

Belum sampai setahun sejak pertama kali meluncurkan produk pertamanya, Wuling juga telah mendirikan 50 dealer yang tersebar di seluruh Indonesia. Hal ini tentunya terkait dengan pelayanan after sales produk kendaraan Wuling.


Tags Terkait :
Wuling Confero S Cortez
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
LMPV Masih Jadi Favorit, Inilah Rajanya Di 2025

LMPV masih menjadi mobil yang digemari di tanah air dan masih menyumbang penjualan yang cukup signifikan

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga WULING Terbaru (Oktober 2025)

Di tengah gempuran merek asal Cina, terbukti merek Wuling masih eksis di Indonesia. Berikut daftar harga terbarunya.

1 bulan yang lalu


Berita
8 Tahun Wuling di Indonesia, Mulai Jual Confero Hingga Kini Ekspor Almaz

Kiprah selama 8 tahun, Wuling mampu produksi ratusan ribu mobil dan jadi pusat produksi mobil stir kanan

4 bulan yang lalu


Berita
Daftar Harga WULING Terbaru Dari Confero Hingga Cloud EV

Bagi yang tertarik memboyong Wuling. Berikut daftar harga terbaru pada Juni ini.

5 bulan yang lalu


Berita
Jadi Mobil Hybrid Termurah Di China, Adakah Kemungkinan Wuling Hongguang Masuk Ke Indonesia?

Saudara sedarah Wuling Confero dibanderol di harga mulai Rp 160 jutaan. Ini yang menjadikannya sebagai mobil EREV paling terjangkau di Tiongkok.

7 bulan yang lalu


Berita
Wuling Rilis Hongguang EREV Kembaran Confero Bertenaga Hybrid, Intip Spesifikasinya

Wuling merilis Hongguang EREV di China yang merupakan kembaran dari Confero.

7 bulan yang lalu


Berita
Apakah Kualitas Mobil China Sudah Bisa Disandingkan Dengan Jepang dan Eropa. Seperti Ini Hasil Polling Kami

Berbondong-bondong produk otomotif asal Tiongkok datang dan sebagian menanamkan modal untuk membuat fasilitas produksi di Indonesia

10 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga WULING Terbaru (Januari 2025)

Wuling tengah serius menggarap pasar mobil listriknya.

10 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

7 menit yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

2 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

3 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

4 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

4 jam yang lalu