Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Adu Fitur Keselamatan Honda Jazz dan Toyota Yaris Terbaru

Fitur keselamatan kini juga menjadi penentu kuat bagi konsumen Indonesia dalam menentukan pilihan. Lantas, siapa yang unggul?
Berita
Sabtu, 24 Februari 2018 09:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota Yaris generasi baru hadir dengan sejumlah fitur-fitur baru. Begitu juga dengan fitur keselamatan yang kini jauh lebih lengkap dibanding sebelumnya.

Hal ini tampaknya ingin dijadikan senjata untuk bisa melawan rival kuatnya yaitu Honda Jazz. Apakah memang benar Toyota Yaris ini sudah bisa menyaingi Jazz secara fitur?

Untuk sistem pengereman, keduanya sudah hadir dengan Anti-lock Brake System (ABS) dan Electronic Brake Distribution (EBD). Tapi untuk Yaris sudah dilengkapi Brake Assist (BA) sebagai standar pada semua varian dan discbrake di bagian roda belakang untuk varian TRD Sportivo. Sedangkan Honda Jazz dengan Brake Override System.

Airbag alias kantung udara juga jadi salah satu penentu keunggulan fitur keselamatan. Jika di Honda Jazz hanya dilengkapi dengan dua titik airbag yang hanya ada di dasbor saja, Toyota Yaris hadir dengan 7 titik airbag yaitu dua di dasbor, dua curtain airbag, dua side airbag untuk penumpang depan dan satu knee airbag untuk pengemudi.

Toyota Yaris kini juga sudah dilengkapi dengan Vehicle Stability Control (VSC) yang diklaim bisa memberikan kestabilan berkendara saat akselerasi dan juga melakukan manuver menikung dengan kecepatan yang lebih tinggi. Berbeda dengan Jazz yang belum dilengkapi dengan Stability Control ataupun Traction Control.

Seatbelt tiga titik dengan pretensioner dan force limiter atau load limiter untuk lima penumpang dewasa menjadi standar pada kedua hatchback ini di seluruh varian. Begitu juga dengan ISOFIX yang juga hadir pada kedua hatchback ini.


Tags Terkait :
Honda Jazz Toyota Yaris
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Bocoran Pesaing Honda Jazz Generasi Baru dari Hyundai

Pesaing Honda Jazz dan Toyota Yaris di pasar Indonesia ini tampil dengan desain yang cukup agresif. Seperti apa bocoran spesifikasinya?

5 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Baleno Hatchback Rajai Penjualan di Kelasnya

Berikut adalah perbandingan angka penjualan wholesales Compact Hatchback periode Januari dengan Februari 2019 yang kami peroleh dari data Gaikindo

6 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact Hatchback Terbaru (Maret 2019)

Berikut daftar harga segmen compact hatchback yang telah OtoDriver rangkum.

6 tahun yang lalu


Berita
Daftar Compact Hatchback Terlaris Awal 2019. Jazz Tekuk Yaris!

Model manakah yang mendapatkan peringkat terlaris pada periode Januari 2019?

6 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Hatchback Kurang Dari RP 280 Juta (Desember 2018)

Inilah daftar harga hatchback di bulan Desember. Ada yang alami kenaikkan harga.

6 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Medium Hatchback (November 2018)

Tampaknya belum ada merek-merek yang melakukan penyesuaian harga di segmen ini.

7 tahun yang lalu


VIDEO: Hyundai i20 2016 Review | OtoDriver

Saksikan review Hyundai i20 2016 yang baru saja diunggah ke Youtube malam ini (20/11).

Berita | 9 tahun yang lalu


Berita
Empat Foto Penampakan Jelas Hyundai i20 Di Indonesia

Jika penampakan yang kami beritakan sebelumnya masih terlihat kurang jelas, kali ini cukup jelas untuk diamati.

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Banyak BMW Stok Lama Belum Terjual, Diskonnya Sampai Rp 1 Miliar

Kami sempat menyusun artikel tentang EV asal Eropa baru yang dijual dengan potongan harga yang cukup besar. Salah satunya BMW ini.

39 menit yang lalu


Berita
Honda ‘Jazz’ Terbaru Rilis Di Tiongkok, Harganya Tidak Sampai Rp 200 Juta

Karena jumlah produksinya juga tidak banyak, sepertinya tidak akan kembali dipasarkan lagi di Indonesia.

1 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

11 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

15 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

16 jam yang lalu