Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Rekondisi Gratis Daihatsu Sambangi Makassar, 6 Mobil Beruntung Jadi 'Baru' Lagi

Daihatsu telah selesai rekondisi mobil pelanggannya yang beruntung di Makasar.
Berita
Kamis, 28 September 2017 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Daihatsu kembali merekondisi mobil konsumennya secara gratis! Kali ini konsumen Daihatsu yang beruntung ada di wilayah Makassar, Sulawesi Selatan dan mobil yang direkondisi gratis kali ini adalah Xenia dan Terios.

Dalam siaran persnya (26/9), PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menyebut ada tiga unit Xenia dan 3 unit Terios yang direkondisi. Seluruh bagian mulai dari mesin, sasis, drive train, interior, exterior, detail material, pengecatan hingga accessories direkondisi hingga mirip seperti mobil baru dan sekali lagi, gratis alias tak dipungut biaya.

Enam mobil terpilih ini sebelumnya telah memenuhi sejumlah kriteria yang ditetapkan, seperti: mobil milik pribadi, status sebagai pemilik pertama, servis rutin di Bengkel resmi Daihatsu dan memiliki Kilometer (KM) pemakaian tertinggi.

Menariknya lagi, selama masa rekondisi yang memakan waktu sekitar dua bulan, enam pelanggan ini dimanjakan dengan dipinjami mobil pengganti oleh Daihatsu.

"Saya berharap dengan adanya Program Daihatsu Setia, masyarakat Indonesia menjadi semakin dekat dengan Daihatsu,” ujar Amelia Tjandra, Direktur Marketing PT ADM.


Tags Terkait :
Daihatsu
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Daihatsu Juara Kelas LCGC Di Indonesia Tahun 2025

Meskipun penjualan mobil nasional sedang tidak baik-baik saja, namun konsistensi hadir di segmen pembeli mobil pertama untuk Daihatsu.

1 hari yang lalu

Berita
Operasi Lilin Nataru 2025 Tekan Kecelakaan Fatal

Meskipun juga turun, angka kematian akibat kecelakan masih ada ratusan orang

1 hari yang lalu


Berita
Raport LCGC Di 2025, Produksi Turun Drastis

Produksi LCGC dari Januari - November 2025 lebih kecil dibandingkan periode yang sama di 2024

1 hari yang lalu

Berita
LMPV Masih Jadi Favorit, Inilah Rajanya Di 2025

LMPV masih menjadi mobil yang digemari di tanah air dan masih menyumbang penjualan yang cukup signifikan

1 hari yang lalu


Berita
Nissan Bakal Punya MPV Rp 100 Jutaan Untuk India

Nissan bersiap meramaikan pasar otomotif India dengan menghadirkan MPV terbaru yang dijadwalkan meluncur pada 18 Desember mendatang.

1 hari yang lalu


Berita
Toyota Yaris Bakal Punya Penerus Yang Dibangun Dengan Platform DNGA-B

Yaris XP150 bakal disuntik mati dan penggantinya adalah versi hatchback dari Vios.

1 hari yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga Mini SUV (Desember 2025)

Selain segmen compact SUV, mini SUV kini juga mulai ramai pemainnya

1 hari yang lalu


Berita
Pindad Akan Bikin Mobil Nasional, Punya Target 500 ribu Unit Per Tahun

Pindad akan menyiapkan lahan di wilayah Subang untuk merealisasikan mobil nasional. Seperti ini bocorannya.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

12 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

13 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

13 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

14 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

17 jam yang lalu