Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mobil Buatan Indonesia Alami Peningkatan Ekspor Walau Penjualan Dalam Negeri Turun

Gaikindo mengakui bahwa penjualan dalam negeri menunjukkan tren penurunan, uniknya ekspor mobil meningkat.
Berita
Sabtu, 3 Juni 2017 11:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Ekspor mobil buatan Indonesia diyakini Gaikindo menjadi titik terang dalam optimisme bisnis otomotif Indonesia tahun ini. Sebab, Gaikindo mengakui bahwa penjualan dalam negri menunjukkan tren penurunan, sementara ekspor mobil meningkat.

"Penjualan domestik memang turun, itu hal biasa karena Maret itu bulan penutupan penjualan di pusat-pusat prinsipal, biasanya Jepang. Sehingga biasanya Maret ke April turun," ungkap Yohannes Nangoi, Ketua Umum Gaikindo saat konferensi pers GIIAS 2017 (30/5).

Nangoi pun menyebut bahwa Gaikindo optimis pada pertumbuhan pasar otomotif Indonesia dari sektor ekspor yang secara perbandingan tahunan mengalami peningkat sekitar 30 persen. "Jadi yang masih kita bidik adalah Australia, ini yang harus kita bereskan. Oleh sebab itu kita sedang bekerjasama dengan pemerintah untuk mendudukkan Indonesia sebagai eksportir atau basis ekspor untuk berbagai kendaraan."

Sebagai informasi, penjualan mobil dalam negri pada April 2017 menurut data yang dirilis Gaikindo mencapai 89.588 unit atau turun sekitar 12,5 persen dibandingkan Maret 2017 yang mencapai 102.336 unit.

"Semakin banyak yang produksi di Indonesia, semakin banyak yang ikut GIIAS 2017, semakin bagus untuk industri otomotif Indonesia," tutup Nangoi.


Tags Terkait :
Pabrik Gaikindo
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ternyata Ini Perbedaan Penggerak Antara Toyota Yaris Cross Dengan Veloz Hybrid

Toyota Veloz HEV alias Veloz bermesin hybrid baru saja melakukan debutnya pada penghujung tahun 2025 lalu melalui ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ini Bedanya dengan Yaris Cross hybrid.

1 hari yang lalu


Berita
Changan Siapkan SUV Listrik Berperforma Tinggi Penantang BYD Sealion 7

Changan hadir di Indonesia di bawah payung Indomobil Group. Sebagai permulaan mereka bakal memasarkan dua model sekaligus. Ini bocoran model dan harganya.

1 minggu yang lalu


Berita
VinFast Siap Bangun "Electric Nation" di Indonesia, Siap Serap 1.000 Pekerja!

VinFast siapkan investasi USD 200 juta untuk pabrik EV di Subang dan 63.000 titik pengisian daya hingga 2025, targetkan 50.000 unit produksi per tahun.

3 bulan yang lalu


Berita
Sailun Tire, Ban Nomor 10 Terbesar Unjuk Gigi di GIIAS 2025

PT Sailun Tire Indonesia resmi menandai debut perdananya di ajang otomotif terbesar di Tanah Air, The 32nd Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2025, yang berlangsung di ICE BSD City,

4 bulan yang lalu

Berita
Mobil Konsep i2C Debut di GIIAS 2025, Siap Mengaspal di 2027

PT Teknologi Mobilitas Indonesia (TMI) memperkenalkan mobil listrik konsep i2C Project di GIIAS 2025. Dirancang bersama Italdesign, model ini mencerminkan identitas lokal dan ditargetkan produksi mass

4 bulan yang lalu


Berita
Sudah Berkeliaran Di Jalanan, Ini Spesifikasi BAIC BJ30

Sejak beberapa waktu lalu, sesosok SUV dengan dibalut stiker kamuflase menampakkan diri di jalanan sekitaran Jakarta. Merujuk dari potongan bodinya yang mengkotak, sosok ini mengerucut pada BAIC BJ30.

4 bulan yang lalu


Berita
Aion, Hyptec dan GAC Motor Akan Diproduksi Di Pabrik Khusus Di Jawa Barat

Pabrik yang digunakan oleh Aion, Hyptec dan GAC Motor tidak akan dicampur dengan produk dengan brand lain.

7 bulan yang lalu


Berita
BYD Dan Chery Kejar-Kejaran Dalam Angka Penjualan, Lebih Unggul Mana?

BYD dan Chery bersaing dalam hal penjualan di tanah air.

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Geely Bakal Kembali Bawa Zeekr Dan Perkenalkan Brand Lynk & Co Di Indonesia

Zeekr dan Lynk & Co bakal hadir di Indonesia dibawah naungan Geely Group.

48 menit yang lalu


Berita
Dunlop Rilis Ban Blue Response TG, Penerus SP Sport LM705

Dunlop merilis ban baru yang bisa digunakan semua mobil, baik ICE maupun EV.

1 jam yang lalu


Berita
GAC-Toyota bZ7, Kolaborasi Teknologi Dengan Xiaomi Dan Huawei

GAC-Toyota bZ7, sedan listrik murni di segmen D, dijadwalkan meluncur resmi Maret mendatang.

5 jam yang lalu


Berita
Setelah G3 dan G3+, Polytron Bersiap Hadirkan Mobil Listrik Terbaru

Polytron bersiap meluncurkan mobil listrik terbaru tahun ini. Isyarat kuat mengarah ke segmen SUV listrik dengan produksi lokal CKD di Indonesia.

7 jam yang lalu


Berita
Veloz Hybrid EV Lintas Nusa Tuntas, Tempuh 7.000 km Non Stop

Veloz Hybrid EV Lintas Nusa resmi capai garis finish di Medan Sumatera Utara.

9 jam yang lalu