Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ini Foto New Xenia, Berbeda Sedikit Dari Avanza

Wajah Xenia terbaru muncul dengan sedikit perbedaan dengan saudaranya Avanza. Jika suka, Anda pun bisa memesannya sekarang.
Berita
Selasa, 14 Juli 2015 21:05 WIB
Penulis : Handi Cahyono


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Inilah wajah baru Daihatsu Xenia facelift terbaru. Sepintas memang sudah bisa ditebak bahwa desain hampir sama dengan saudara kembanya Toyota Avanza. Meski begitu ada beda detail sedikit di bumper.

AI Daihatsu

Astra Daihatsu baru akan melakukan training product knowledge kepada jajaran marketingnya mulai 3 Agustus 2015. Artinya pada bulan-bulan tersebut sudah keluar info harga resminya. Meskipun sebenarnya mulai sekarang pun sudah bisa dilakukan titip tanda jadi untuk dimasukkan ke dalam antrean pemesanan barang.


Tags Terkait :
Xenia Facelift Baru Daihatsu
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Demi Mengimbangi Veloz, Stargazer Dan Ertiga, Mitsubishi Lakukan Penyegaran Pada Xpander

Untuk pertama kalinya Xpander mendapatkan update yang membuatnya sejajar dengan Xpander Cross. Intip spesifikasinya di sini.

5 bulan yang lalu


Berita
Daihatsu Luncurkan Terios Facelift Pekan Ini? Simak Bocorannya

Terios baru juga diprediksi akan disematkan teknologi keselamatan canggih seperti Advance Safety System (ASA) seperti yang sudah disematkan pada kembarannya yakni Perodua Aruz di Malaysia.

2 tahun yang lalu


Berita
Lima Tahun Eksistensi Mitsubishi Xpander, Sebuah Produk Revolusioner Yang Lahir di Indonesia

Xpander hadir sebagai LMPV dengan desain revolusioner

3 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Gran Max Tampilan Konsisten Walau Kini Punya Mesin Baru

Akhirnya Gran Max mengikuti jejak Xenia dan Terios

3 tahun yang lalu


Berita
All New Avanza Segera Meluncur Di Negeri Gajah Putih

Bisa jadi hanya All New Avanza saja

3 tahun yang lalu


Berita
Hari Terakhir GIIAS 2021, Toyota Beri Diskon Hingga RP 25 Juta dan Nissan Rp 50 Juta

Ada bebeberapa diskon menarik di hari terakhir GIIAS 2021. Simak beberapa brand yang memberikan potongan harga.

4 tahun yang lalu


Berita
4 LMPV Baru Lahir Di GIIAS 2021, Tetap Nikmati Diskon PPnBM 100 Persen!

Mitsubishi Xpander facelift, Toyota Avanza-Veloz generasi terbaru, dan juga Daihatsu All-New Xenia resmi meluncur di Indonesia

4 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi New Xpander Dan New Xpander Cross 2021 Resmi Meluncur. Tawarkan Banyak Ubahan

Mitsubishi resmi merilis model facelift 2021 ke pasar Indonesia. Sebelum melantai di GIIAS, berikut beberapa peningkatan yang dilakukan.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

1 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

3 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

4 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

5 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

5 jam yang lalu