Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Alfa Romeo Giulia Kalahkan BMW M4 Di Nurburgring

Target Alfa Romeo untuk mengalahkan performa BMW M4 kelihatannya tercapai. Dalam sebuah tes di Nurburgring Alfa Romeo lebih cepat. Apa rahasianya?
Berita
Sabtu, 29 Agustus 2015 05:00 WIB
Penulis : Fitra Eri


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BMW M4 sebenarnya merupakan edisi lanjutan dari M3 Coupe. Makanya meski bernama baru, tetap saja mobil ini dianggap ikonik. Itu sebabnya banyak pabrikan lain berlomba mematahkan supremasi mobil tersebut dalam hal performa.

Salah satu pabrikan yang berambisi besar adalah Alfa Romeo. Mereka menciptakan Giulia QV sebagai varian tertinggi untuk mengalahkan si Jerman. Parameter yang diambil adalah waktu tercepat mengelilingi 1 lap di sirkuit Nurburgring, Jerman. Selain legendaris, sirkuit sepanjang 20,8 km ini memang jadi tempat banyak pabrikan mengetes performa mobil mereka.

Berdasarkan berita yang dirilis media Italia, BlogDi Motori, beberapa hari lalu Alfa Romeo Giulia QV berhasil mengitari Nurburgring dalam 7 menit 43 detik. Itu mengalahkan catatan waktu tercepat M4 yang 'hanya' 7 menit 52 detik. Walau bermesin serupa BMW M4 yakni 3.000 cc turbo, Giulia QV mampu menghasilkan 510 dk. Angka itu 79 dk lebih besar dibanding M4. Makanya akselerasinya juga mengagumkan, laju 0-100 km/jam hanya dalam 3,9 detik!

Mobil ini memiliki penggerak belakang dengan transmisi 6-speed manual. Artinya performa Giulia QV ini benar-benar mengagumkan karena seperti kita tahu, BMW M4 menggunakan transmisi kopling ganda yang akan memberi perpindahan gigi lebih cepat ketimbang manual. Akan tetapi ada gosip yang menyatakan bahwa saat memecahkan rekor, Alfa Romeo menaikkan tenaga Giulia hingga 540 dk. Benar atau tidaknya, tetap saja catatan waktu yang ditorehkan sangat baik,

BACA JUGA

Tags Terkait :
Alfa Romeo Giulia Qv Nurburgring
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Jokowi Gunakan Compact SUV Terkencang di Dunia Dalam KTT G20

Alfa Romeo Stelvio pertama diperlihatkan dalam Los Angeles Auto Show 2016. Mobil ini digunakan Presiden Indonesia dalam KTT G20 di Roma. Simak spesifikasinya

4 tahun yang lalu


Berita
Jeep Perlihatkan Wujud Terbaru Grand Cherokee 2022, Begini Bocoran Spesifikasinya

Jeep Grand Cherokee terbaru akan hadir tahun depan dengan segala ubahan yang membuatnya lebih sporty dan gagah. Seperti ini spesifikasinya

4 tahun yang lalu


Berita
Intip Keunggulan Jeep Grand Cheeroke 2021

Generasi kelima Jeep Grand Cheeroke akan hadir dengan dua pilihan wheelbase dan memiliki tiga pilihan mesin.

6 tahun yang lalu


Berita
Inilah Deretan SUV Terkencang di Muka Bumi

Setidaknya ada 10 SUV dari berbagai merek yang masuk daftar sebagai terkencang di dunia.

7 tahun yang lalu


Berita
SUV Terbesar Alfa Romeo Siap Meluncur 2 Tahun Lagi

Setelah Stelvio, Alfa Romeo bakal merilis SUV berukuran lebih besar dengan kapasitas 7 penumpang.

7 tahun yang lalu


Berita
Merugi, Fiat Bakal Lepas Alfa Romeo Dan Maserati?

Fiat Chrysler Automobile (FCA) menutup 2016 ini dengan utang mendekati 7 miliar dollar AS atau setara Rp 93,9 triliun, sehingga terdengar kabar mereka akan melepas Alfa Romeo dan Maserati.

8 tahun yang lalu

Berita
Inilah 10 Pabrikan Yang Paling Banyak Melakukan Recall di 2024

Recall biasa dilakukan pabrikan apabila mobil yang diproduksi suatu pabrikan mengalami masalah atau malfungsi. Mau tahu 10 brand paling banyak melakukan recall di 2024? Ini dia

10 bulan yang lalu


Berita
Stellantis Dirikan Pusat Suku Cadang Di Malaysia. Perkuat Komitmen Di Asia Pasifik Dan India

Stellantis mengambil langkah strategis di kawasan Asia Pasifik dan India dengan mendirikan Pusat Suku Cadang di Malaysia.

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

7 menit yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

2 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

4 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

5 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

6 jam yang lalu