Sebanyak 658 unit Mercy Sprinter bermesin diesel, di-recall karena sistem glow plug yang dicurigai bisa menyebabkan kebakaran.
4 tahun yang lalu
Sebanyak 5396 unit Mercy Sprinter produksi 2018-2020, ditarik (recall) untuk dilakukan perbaikan pada sistem lampu rem.
Wuling Almaz RS disematkan beragam fitur yang terintegrasi dalam ADAS. Hal inilah yang membuatnya banyak diincar penggemar SUV tanah air dan merebut posisi penjualan tertinggi di kelasnya.
Pelek istimewa ini diberikan sebagai hadiah ulang tahun Akbar Rais, sang driffter
Tak lekang oleh waktu, G-Class pun suguhan versi full elektrik
Pandemi yang tak kunjung usai, ditambah kelangkaan chip semikonduktor yang terjadi di pasar global. Membuat pasar Eropa mengalami menurunan penjualan yang cukup drastis, bagaimana dengan Indonesia?
Program vaksin gratis ini, dilaksanakan di daerah aktivitas industri Toyota Indonesia, seperti di Sunter, Jakarta Utara dan Karawang, Jawa Barat.
Lampu tak hanya jadi alat penerangan namun juga alat komunikasi bagi sesama pengguna jalan raya
Mercedes-Benz tengah memamerkan mobil konsep listrik mereka yang bernama EQXX EV.
Mercedes-Benz Citan dikembangkan bersama dengan Renault Kangoo
Tren mobil listrik terus merambah ke penjuru dunia.
Diharapkan Mercedes-Benz merilis Citan bermesin bakar dan EV dalam waktu yang sama.
Dalam krisisi ini, Mercedes-Benz, yang dimiliki oleh Daimler AG, harus membuat banyak kompromi sebagai akibat dari sederet masalah tersebut.
Keseriusan Mercedes-Benz menatap era mobil listrik tampaknya dapat dibuktikan dengan investasi besar-besaran untuk jajaran terbaru mereka.
Waktu tunggunya disebutkan sekitar 1-3 bulan, tergantung model yang dipesan.