Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityPikap

Penjualan Suzuki Indonesia Hanya Bergantung Pada Pikap New Carry

Produksi mobil terganggu akibat pasokan chip turut dirasakan oleh PT Suzuki Indomobil Sales (SIS). Bahkan Suzuki saat ini hanya menjual pikap New Carry saja.
Pikap
Senin, 14 Juni 2021 15:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Imbas kelangkaan peranti semikonduktor pada produksi mobil turut dirasakan oleh PT Suzuki Indomobil Sales (SIS). Bahkan Suzuki saat ini hanya menjual pikap New Carry saja.

Dilansir dari Otodriver.com mobil jenis penumpang seperti Suzuki Ertiga, XL7, SX4 S-Cross hingga Baleno bertransmisi otomatik mengalami kelangkaan pasokan karena tersendatnya produksi mereka.

“Iyaa, paling saat ini kita fokus jualan pick up yang harganya bisa dapat potongan antara Rp 28-30 juta dan ada beberapa sisa stok Ignis,” ucap Geovanny J.S Tambayong, Sales Head Suzuki Sunter.

Per Juni 2021, harga New Carry Pick up dijual mulai Rp 152,5 juta hingga Rp 160,1 juta dan konsumen bahkan dapat menikmati potongan harga mencapai Rp 30 juta.

BACA JUGA

Lebih jauh, selain menjadi tulang punggung dan penyelamat penjualan Suzuki di Indonesia New Carry juga membawa kebanggaan tersendiri bagi Indonesia. Hal ini dikarenakan kontribusi ekspornya yang terbilang tinggi.

Di pasar ekspor Suzuki Indonesia ke 51 negara di dunia pada awal 2021, kontribusi New Carry mencapai 35,4 persen dari total 2.474 unit total ekspor CBU dari Indonesia.


Tags Terkait :
Suzuki New Carry Suzuki Carry Suzuki Suzuki Indomobil Sales Penjualan Suzuki
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Suzuki Carry Punya Fitur “Anti Maling”

Salah satu faktor yang kerap terabaikan

1 tahun yang lalu


Pikap
Ini Para Dewa Pikap 2023 Di Indonesia, Tersungkurnya Para Raja Pasar

Pertumbuhan penjualannya ‘dinamis’

2 tahun yang lalu


Pikap
Demi New Carry, Suzuki Gencarkan Pengembangan Outlet Service Point

Layani perbaikan ringan hingga sedang

2 tahun yang lalu

Pikap
Amunisi Mitsubishi L300, Juara Tiga di Kuartal Pertama 2023

L300 saat ini punya 2 varian

2 tahun yang lalu


Pikap
Pertahankan Konsep I.L.M.U, Ini Spek Suzuki New Carry

Konsep I.L.M.U, yaitu Irit bensin dan perawatannya, Lama umur pakainya, Muatnya banyak dan Untung di ujung. Lalu bagaimana spesifikasi lengkapnya?

4 tahun yang lalu

Pikap
Perjalanan Suzuki Carry Di Indonesia, Awalnya Dari Cengkeh Manado

Ada kisah menarik dari awal kehadiran Suzuki Carry, sehingga kini menjadi andalan di Indonesia.

5 tahun yang lalu


Berita
Suzuki New Carry Menggeser Dominasi Daihatsu Gran Max

Baru 8 bulan dijajakan, Suzuki New Carry berhasil ungguli penjualan Gran Max dalam setahun

5 tahun yang lalu


Pikap
Suzuki Carry Menjadi Penopang Utama Suzuki Indonesia

New Carry merupakan kontributor terbesar terhadap penjualan nasional Suzuki dengan jumlah kontribusi sebesar 57,98%.

5 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 hari yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 hari yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu