Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityPikap

Pertarungan Abadi, Suzuki Carry Futura Vs Mitsubishi Colt T120SS

Keduanya sudah tidak diproduksi lagi, sekilas terlihat mirip, namun di balik kesamaan terdapat perbedaan yang cukup besar
Pikap
Rabu, 8 April 2020 16:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Jika kita mundur beberapa waktu ke belakang, kita akan mengenal sosok ‘kembar’ Suzuki Carry Futura dan Mitsubishi Colt T120SS. Keduanya tak lagi berada dalam list belanja kendaraan komersial terkini, namun punya kisah yang cukup menarik.

Bukan rahasia lagi, jika Mitsubishi Colt T120 SS merupakan produk yang lahir dari kerjasama antara Suzuki dan Mitsubishi. Produk ini menggunakan platform yang sama dengan yang digunakan pada Suzuki Futura. Boleh dikatakan bahwa keduanya berbagi hampir semua bagian kaki-kaki dan bodi, kecuali mesin dan transmisi. Dan hal tersebut berlaku hingga produk ini paripurna di pasar lokal pada 2019 silam.

Si Kembar ini dikenalkan dalam waktu hampir bersamaan, di tahun 1991. Masing-masing menggunakan mesin 1.300 cc dan transmisi manual 5 percepatan. Suzuki mengandalkan mesin G13A dengan daya 73PS/6.000 rpm,  Sedangkan mesin 4G17 yang digunakan oleh Colt T120 SS melantai dengan daya 78PS/6.000 rpm.

Mitsubishi melakukan upgrade mesin menjadi 1.500cc pada 1997 dan kemudian Suzuki menyusul di tahun 2000 dengan menjejalkan mesin 1.500cc dan menghentikan penjualan versi mesin 1.300 cc.

BACA JUGA

Kedua mesin 1.500 cc tersebut kembali diupgrade pada 2005 dengan menggunakan sistem injeksi multi point untuk memenuhi standar emisi Euro 2, hingga 2019 tidak ada perubahan spesifikasi pada mesin. Di tahun yang sama, baik Suzuki maupun Mitsubishi tak melanjutkan memasarkan pikap andalannya tersebut.


Tags Terkait :
Suzuki Mitsubishi Pikap Carry Futura Colt T120SS
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Pikap
Perjalanan Suzuki Carry Di Indonesia, Awalnya Dari Cengkeh Manado

Ada kisah menarik dari awal kehadiran Suzuki Carry, sehingga kini menjadi andalan di Indonesia.

5 tahun yang lalu


Pikap
Pertarungan Abadi, Suzuki Carry Futura Vs Mitsubishi Colt T120SS

Keduanya sudah tidak diproduksi lagi, sekilas terlihat mirip, namun di balik kesamaan terdapat perbedaan yang cukup besar

5 tahun yang lalu


Pikap
Jetstar, Sosok Pikap Kencang Di Kelasnya

Kendaraaan hasil kolaborasi ini dikenal punya performa tajam dan menyenangkan untuk digunakan.

5 tahun yang lalu


Pikap
Inilah Barisan Jawara Pikap Ringan 2024

Masih ‘lemas’ dihajar tahun politik, tahun baru sudah dihadang opsen

9 bulan yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 hari yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 hari yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu