Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityBus

Mercedes-Benz O 6600 H, Sang Pelopor Mesin Belakang

Insinyur Mercedes-Benz fokus pada layout mesin belakang karena faktor ruang dan kenyamanan
Bus
Jumat, 15 Mei 2020 10:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Bus bermesin belakang jadi sesuatu yang biasa pada saat ini. Ditarik garis ke belakang, kehadiran bus dengan posisi mesin seperti ini dipelopori oleh Mercedes-Benz O 6600 H pada 1951.

Dari penampilan, bus ini nampak cukup unik dengan wajah yang mengingatkan pada sosok VW Kombi yang nampak tidak dihiasi dengan grill ada bagian depannya, hanya dilengkapi dengan empat garis pasang hiasan yang ditempatkan pada bagian tengah wajahnya.

Kabin cukup lega, tidak tersita ruang mesin

Salah satu fokus para insinyur Mercedes dalam menghadirkan bus dengan layout yang tidak umum pada zamannya tak lain karena ingin memberikan ruang yang lebih besar, mereduksi penyebaran panas mesin dan juga menghadirkan kabin yang lebih kedap daripada sebuah mesin bermesin depan. Artinya ini merupakan peningkatan dalam hal kenyamanan pada penumpang.

BACA JUGA

Mesin diesel berpendingin udara 6 silinder 8.276 cc berdaya 143 hp yang dikolaborasikan dengan transmisi matik ditugaskan dalam menggerakkan bus dengan panjang 11 meter ini. Bus yang dilengkapi dengan tangki solar untuk 190 liter ini mampu menyentuh kecepatan maksimal 80km/jam dan punya konsumsi bahan bakar 21,6 liter/100 km.

Bus yang mampu mengangkut 57 hingga 71 orang ini diproduksi antara 1951 hingga 1961


Tags Terkait :
Mercedes-benz Bus O 6600 H
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Van
Diam-Diam Mercedes-Benz V250 Avantgarde Line Ada Sentuhan Lombardi

Up-grade interior dilakukan pada V250 ini

2 tahun yang lalu


Van
Mercedes-Benz V260 XLWB Termewah Dari Jakarta?

Ubahan interior maupun eksterior

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga MERCEDES-BENZ Terbaru (November 2025)

Inilah daftar harga Mercedes-Benz terbaru dan terlengkap periode November 2025. Cek harga seluruh model, mulai A-Class, C-Class, SUV, hingga lini elektrik EQ.

1 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga MERCEDES-BENZ Terbaru (Oktober 2022)

Mercedes-Benz merupakan merek asal Jerman yang bersaing dengan BMW dan Audi.

3 tahun yang lalu


Berita
Mercedes-Benz V 250 Meluncur Di Indonesia, Harga RP 1,730 Miliar Off-The Road (14 FOTO)

Mercedes-Benz meluncurkan versi baru dari MPV-nya, yakni V 250.

3 tahun yang lalu


Berita
Mercedes-Benz Ungkap Harga S-Class Terbaru

Mercedes-Benz mengungkapkan harga generasi baru sedan S-Class yang hadir dalam tiga model yakni S 350, S 400, dan S 500, serta sudah bisa dipesan mulai sekarang.

5 tahun yang lalu


Van
Berminat Van Mercedes-Benz V350 Viano, Ini Bisa Jadi Pilihan

Jika menginginkan van mewah, Mercedes-Benz V350 Viano ini bisa jadi pilihan. Apalagi harga yang ditawarkan cukup terjangkau, meski harus menerima kondisi 'apa adanya'.

5 tahun yang lalu


Van
Semua Model Van Mercedes-Benz Bukukan Rekor Penjualan

Penjualan van mid-size Mercedes-Benz Vito naik 14 persen menjadi 52.500 unit. Tahun lalu, Vito membukukan penjualan 46.000 unit.

8 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 hari yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 hari yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu